Nasional

Pemerintah Gratiskan Vaksin COVID-19 Untuk Masyarakat

Rabu, 16 Desember 2020

JAKARTA, (JT) - Pemerintah memutuskan untuk memberikan Vaksin COVID-19 secara gratis kepada masyarakat. Hal tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo dalam pernyataan persnya yang ditayangkan pada kanal YouTube Sekretariat Kabinet, Rabu (16/12/2020). “Dapat saya sampaikan bahwa Vaksin COVID-19 untuk ... [selengkapnya]

Bahaya, Pakai BBM Ron Rendah Bikin Ekosistem Lingkungan Memburuk

Sabtu, 12 Desember 2020

JAKARTA, (JT) – Selain membahayakan lingkungan, ternyata BBM dengan RON rendah menyebabkan kualitas udara menjadi jauh menurun, tentu akan berpengaruh kepada ekosistem global. "Tak hanya kendaraan, tetapi juga kepada pengaruh udara yang sangat berbahaya dan tentunya bagi dampak lingkungannya," ... [selengkapnya]

Kemenkes: Saat Pandemi, Kesehatan Ibu dan Anak Harus Jadi Prioritas

Kamis, 10 Desember 2020

JAKARTA, (JT) - Dampak pandemi Covid-19 telah mempengaruhi berbagai aspek kehidupan, termasuk pemenuhan nutrisi, terutama bagi anak-anak. Harus diakui, masa pandemi, menjadi tantangan besar bagi seluruh keluarga dalam menyediakan makanan bergizi dan seimbang. Di sisi lain, masih banyak yang tidak menyadari, bahwa ... [selengkapnya]

Untuk Lepas dari Pandemi, Upaya 3T, 3M, dan Vaksinasi Harus Sejalan

Senin, 07 Desember 2020

JAKARTA, (JT) - Sebanyak 1,2 juta dosis vaksin COVID-19 dalam bentuk jadi produksi Sinovac telah tiba di tanah aiR, Minggu (06/12/2020) malam. Vaksin ini tiba dengan kargo khusus pesawat Garuda Indonesia melalui rute Jakarta-Beijing-Jakarta. Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, dalam ... [selengkapnya]

Presiden Lepas Ekspor Produk Indonesia Untuk Perbaiki Ekonomi Nasional

Sabtu, 05 Desember 2020

BOGOR, (JT) - Presiden Joko Widodo, secara seremonial melakukan pelepasan ekspor produk Indonesia ke pasar global, dari Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat (4/12/2020). Acara Pelepasan Ekspor Produk Indonesia ke Pasar Global Tahun 2020 ini sendiri dilangsungkan di Lamongan, Provinsi Jawa ... [selengkapnya]

Ananta Persoalkan Menjamurnya Pemburu Rente di Saat Pandemi Covid-19

Kamis, 03 Desember 2020

PONTIANAK, (JT) - Jelang akhir Masa sidang II Tahun Sidang 2020-2021, Komisi VI DPR-RI kembali melakukan Kunjungan Kerja Spesifik ke mitra-mitra kerjanya di seluruh Indonesia. Kunjungan kerja kali ini dipusatkan di Pontianak, Kalbar. Kunjungan ini merupakan jadwal perubahan yang dipercepat mengingat pada 9 Desember ... [selengkapnya]

TKW Asal Kronjo Ditemukan Tewas di Arab Saudi

Rabu, 02 Desember 2020

JAKARTA, (JT)  Afryani (18), mayat yang ditemukan dalam koper di Kota Suci Mekah, Arab Saudi, merupakan warga Kampung Bakung RT 04/01, Desa Bakung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang. Afryani diketahui baru berangkat ke Arab Saudi pada Januari 2020. Mayat Afryani ditemukan di dalam koper di pinggir jalan di ... [selengkapnya]

Tumpas Teroris, TNI Berangkatkan Pasukan Khusus ke Poso

Rabu, 02 Desember 2020

JAKARTA, (JT) - Tentara Negara Indonesia (TNI) berangkatkan pasukan khusus untuk memburu kelompok Teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di Poso. Pemberangkatan menggunakan Pesawat TNI AU dari Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Selasa (1/12/2020). Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengungkapkan, pengiriman ... [selengkapnya]

Pemerintah Akan Ambil Langkah Tegas Terhadap Pelaku Pembantaian di Sigi Sulawesi Tengah

Senin, 30 November 2020

JAKARTA, (JT) - Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD, menyampaikan pernyataan pemerintah terkait perkembangan situasi pasca aksi pembunuhan di Sigi, Sulawesi Tengah (Sulteng). “Saya akan menyampaikan sikap Pemerintah Republik Indonesia, setelah saya tadi dipanggil oleh ... [selengkapnya]

Polri Sebut Baliho Habib Rizieq Ditertibkan Karena Langgar Perda

Jumat, 27 November 2020

JAKARTA, (JT) - Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono menegaskan, penertiban baliho bergambar Habib Rizieq Shihab yang dilakukan personel gabungan TNI-Polri dan Satpol PP selain melanggar aturan atau Peraturan Daerah (Perda) tentang ketertiban umum juga mengandung unsur provokasi sehingga perlu ditertibkan. ... [selengkapnya]